Meskipun
sederhana, acara pelantikan berlangsung khidmat. Sejumlah kepala daerah dan
tokoh Pangandaran serta tamu undangan lainnya hadir pada acara tersebut. Sekwan
DPRD Pangandaran Suheryana mengakui acara pelantikan berlangsung sederhana
namun dibalik itu ada semangat para anggota DPRD Pangandaran untuk membangun
Pangandaran lebih baik. Bahkan bisa jadi mengalahkan kabupaten induknya Ciamis.
Adapun
dari 35 anggota dewan yang nantinya dilantik berasal dari sembilan partai
politik. Yakni Nasdem (2) orang, PKB (4) orang, PDI Perjuangan (8) orang,
Golkar (5) orang, Partai Demokrat (2) orang, PAN (7) orang. Selanjutnya PPP (3)
orang, PKS (3) orang, dan Gerindra (1) orang.(Mohamad Ilham Pratama.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar